Biaya Perbaikan Pintu Mobil

Biaya Perbaikan Pintu Mobil

Tingkatan Penyok Mobil

Seperti yang sudah disebutkan, tingkat kerusakan atau keparahan penyok mobil memengaruhi biaya dan durasi perbaikan.

Kondisi penyok ringan biasanya terjadi karena kendaraan menyenggol benda atau objek tertentu dengan benturan ringan. Misalnya, kelalaian saat parkir atau bersenggolan dengan kendaraan lain saat sedang macet, atau ditabrak kendaraan lain dalam kecepatan rendah).

Kondisi penyok ringan mungkin tidak sampai menggores cat dan logam bagian dalam. Biaya perbaikan pintu mobil penyok kecil bisa jadi lebih murah dan lebih cepat.

Penyok sedang bisa terjadi karena kendaraan melaju sedang (kecepatan 40 km/jam atau lebih) lalu kehilangan kendali dan menabrak objek cukup keras.

Benturan dari objek benda atau kendaraan lain hingga menyebabkan penyok. Penyok sedang mungkin juga menyebakan cat mobil rusak sehingga butuh pengecatan ulang.

Penyok berat mungkin terjadi akibat kecelakaan atau tabrakan serius. Atau, tertimpa benda atau objek berat.

Mobil yang penyok parah tentu membutuhkan biaya yang tidak sedikit. Apalagi bila ada lebih dari 3 panel yang penyok.

Ringsek adalah sebutan untuk kendaraan yang benar-benar rusak parah. Bukan hanya panel yang penyok, namun mungkin juga bagian-bagian bodi kendaraan hancur.

Biasanya, mesin dan sparepart kendaraan juga rusak saat kondisinya ringsek akibat tabrakan, kecelakaan, terperosok, atau kejatuhan objek berat.

Apakah mobil ringsek bisa diperbaiki atau tidak? Pihak bengkel harus mengeceknya lebih dulu. Bila kerusakannya lebih dari 75%, kemungkinan besar mobil harus dibangun kembali dengan panel hingga mesin baru.

Bengkel pintu mobil Depok

Intan Rizky Jaya yang beralamat di daerah Bojongsari merupakan bengkel servis pintu mobil yang cukup recomended. Bengkel mobil ini buka setiap hari mulai pukul 08.00 WIB sampai 17.00 WIB. Kecuali hari Jumat, Intan Rizki Jaya buka pukul 13.00 WIB sampai 17.00 WIB.

Bengkel ini juga cukup rutin mengunggah foto-foto pengerjaan perbaikan pintu mobil yang dilakukannya. Berbagai testimoni pelanggan di situsnya pun menyatakan puas dengan pelayanan mereka.

Satu lagi rekomendasi bengkel pintu mobil di Depok yang bagus, salah satunya yaitu Mutiara Jaya Motor yang berlokasi di Bojongsari. Pelayanannya bagus, pemilik bengkel langsung menanyakan kendala dan memberikan sejumlah opsi untuk perbaikannya.

AA Jaya menawarkan beragam layanan servis pintu mobil. Mulai dari memperbaiki engsel pintu yang aus hingga kunci otomatis terpusat (central lock) pada pintu mobil.

Merawat karet pintu

Ciri karet pintu mobil yang sudah kurang baik dapat terlihat dari teksturnya yang keras dan tidak elastis lagi. Beberapa cara untuk memperpanjang umur karet pintu mobil, yaitu jangan terlalu sering memarkir kendaraan di tempat panas. Kemudian, hindari kontak langsung atau gesekan barang dengan karet pada pintu.

Cara lainnya yaitu rutin membersihkan kotoran yang menempel pada karet pintu, yaitu dengan menyiram sela-sela karet pintu mobil dengan air bersih. Bisa juga dengan cairan silikon untuk menjaga kelembaban karet.

Pilih Alternatif Bengkel

Sebelumnya sudah dijelaskan beberapa tipe bengkel yang menawarkan jasa perbaikan mobil penyok. Bila hanya punya dana terbatas, pertimbangkan untuk membawa mobil ke bengkel umum, bengkel ketok magic, atau bengkel cat duco.

Kesalahan Saat Parkir

Parkir di tempat yang terlalu sempit, kelalaian saat memarkirkan kendaraan, mungkin belum ahli untuk parkir paralel–semua itu bisa menyebabkan mobil membentuk kendaraan atau objek keras lainnya hingga penyok.

Bahkan bila kamu sudah hati-hati, pengemudi atau orang lain mungkin saja membuat mobil kamu penyok di tempat parkir.

Paparan Serpihan di Jalan

Terutama bila kamu ada di lajur cepat atau melaju berdampingan dengan truk besar, ini bisa memicu puing-puing seperti kerikil atau batu di jalan menimpa kendaraan kamu.

Kejadian Tidak Terduga

Kamu mungkin memarkirkan kendaraan di tempat anak-anak suka bermain. Lemparan bola yang kuat bisa menghantam kaca kendaraan atau panel bodi hingga penyok.

Merawat pengait dan jendela pintu

Untuk mencegah masalah pada door lock, yaitu dengan memperhatikan saat menutup pintu. Jangan sampai terlalu keras. Selanjutnya, menghindari air masuk ke bagian door lock, dan memberikan pelumas secara berkala. Sementara itu, untuk merawat fitur elektrik pada jendela mobil, kamu perlu membersihkan rel pada jalur karet kaca secara berkala.

Selain itu, garis pada tepi karet penutup pun perlu diperhatikan dan diganti bila sudah rapuh atau robek. Kemudian, debu yang kerap menempel pada garis tepi karet turut dibersihkan agar tidak membuat baret pada kaca kendaraan.Supaya tetap aman dan tenang, jangan lupa asuransikan kendaraanmu dengan pilihan asuransi mobil terbaik!

#1: Kerusakan Power Window

Power window bisa rusak karena karet kaca yang sudah mengeras. Bahkan gara-gara karet, regulator kaca juga bisa ikutan rusak.  Power window yang sudah rusak biasanya disarankan untuk diganti saja.

Regulator power window juga bisa bermasalah tepatnya pada bagian gigi. Seiring pemakaian, gigi akan aus dan tidak bisa lagi menurunkan kaca.

Sedangkan masalah yang bisa terjadi pada regulator yang mekanismenya menggunakan sistem tali, adalah putusnya tali baja. Biaya perbaikan pintu mobil semacam ini, agak lumayan.

Riset Harga di Berbagai Bengkel

Riset biaya perbaikan di beberapa bengkel bila kamu dapat gambaran berapa rata-rata harga perbaikannya dan bengkel mana yang paling terjangkau.

Tapi, pastikan juga bengkel yang lebih murah memberikan hasil kerja yang cukup baik. Jangan sampai kamu harus mengeluarkan kocek lebih dalam karena harus bolak-balik ke bengkel untuk perbaikan yang sama.

Anda mungkin ingin melihat